tolak uu omnibus law
Polisi Ringkus Otak Pelaku Perusakan Mobil Dinas Bina Marga di Madina
Medan, MPOL : Tim gabungan Unit Jatanras Sat Reskrim Polrestabes Medan dan Sat Reskrim Polres Madina meringkus otak pelaku (provokator) perusakan mobil pick up Isuzu Panther milik Dinas Bina Marga Pemprovsu saat demo tolak UU Omnibus Law di Jl. Gedung Arca, Kel. Teladan Barat, Kec. Medan Kota, pada Kamis (8/10/2020) lalu sekira pukul 16.50 WIB.Tersangka […]