Polsek Patumbak
Polsek Patumbak Bekuk 2 Pelaku Pembobolan Rumah Kosong
Patumbak, MPOL : Petugas Unit Reskrim Polsek Patumbak membekuk 2 pelaku pencurian dengan membobol rumah kosong milik Junedi Rambe di Jl. Leman Harahap, Desa Marindal I, Kec. Patumbak, Deli Serdang.Dalam pengungkapan itu, petugas meringkus pelaku Romadona alias Dona (24) warga Jl. Kongsi Gg. Leman Harahap, Desa Marindal I Kec. Patumbak dan Muhammad Rizki Pratama alias […]
Masyarakat Harus Tahu, Polsek Patumbak Sudah Pindah, Disini Lokasinya
Patumbak, MPOL : Masyarakat yang belum mengetahui lokasi Mapolsek Patumbak yang baru kini sudah berpindah tempat di Jalan Pertahanan Pasar II, Desa Patumbak II, Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang. Untuk itu, masyarakat diimbau jangan sungkan datang membuat laporan jika butuh perlindungan hukum.“Saya mengimbau untuk masyarakat terkhusus di Kecamatan Medan Amplas dan Kecamatan Patumbak tidak sungkan […]
Polisi Tangkap Kakak Adik Pengedar Ekstasi di Parkiran THM
Patumbak, MPOL : Polsek Patumbak berhasil menggagalkan peredaran narkotika jenis ekstasi di parkiran tempat hiburan malam (THM) Jl. Listrik, Medan. Dalam pengungkapan itu, petugas menangkap kakak adik sebagai pengedar ekstasi.Kedua tersangka yang diamankan yakni M. Agus Syaputra alias Billy (25) dan Siti Suwarni (37), keduanya warga Jl. Gatot Subroto Gg. Rasmi, Kec. Medan Helvetia.Kapolsek Patumbak, […]
Aniaya Sepupu, Hendrik Ditangkap Polisi
Patumbak, MPOL : Hendrik (45) warga Jl. Pertahanan Patumbak Gg. Permata, Dusun III Desa Sigara-gara, Kec. Patumbak, Deliserdang, ditangkap personel Unit Reskrim Polsek Patumbak di rumahnya tanpa adanya perlawanan, Kamis (29/10/2020) sekira pukul 16.00 WIB.Penangkapan tersebut dilakukan setelah adanya pengaduan dari Toni Barus dengan Nomor: LP/ 563/VIII/2020/RESTABES MEDAN/ Reskrim patumbak tanggal 28 Agustus 2020, karena […]
Goodjob! Polsek Patumbak Ringkus 4 Tersangka Narkoba Jaringan Internasional, 6 Kg Sabu Disita
Patumbak, MPOL : Goodjob, apresiasi tinggi patut diberikan kepada Polsek Patumbak. Pasalnya, secara kuantitas Polsek yang dipimpin Kompol Arfin Fachreza itu berulang kali berhasil mengungkap peredaran narkoba jenis sabu.Kali kini, Tekab Polsek Patumbak berhasil meringkus 4 tersangka narkotika jenis sabu jaringan internasional.Keempat tersangka, yakni MZ alias Nazar (34) dan MR alias Riki (25) yang keduanya […]
Polsek Patumbak Beri Kejutan ke Kantor Koramil 08/MJ dan Yon Rai Armed 2 Batrei Budi
Medan, MPOL : Kapolsek Patumbak, Kompol Arfin Fachreza bersama rombongan memberikan kejutan (surprise) kepada Danramil 08/MJ, Kapten Arm Eddy Hutabarat, Senin (5/10/2020) sekira pukul 10.00 WIB. Dalam momen tersebut Kompol Arfin mengucapkan Dirgahayu TNI ke 75 sembari memberikan nasi tumpeng di Kantor Koramil 08/MJ, Jl. SM. Raja, Kel. Harjosari II, Kec. Medan Amplas.Kedatangan Kapolsek Patumbak […]
Polsek Patumbak Tangkap Pria Asal Aceh Bawa 4 Ons Sabu
Medan, MPOL : Untuk kesekian kalinya, Polsek Patumbak mengungkap sejumlah kasus narkotika jenis sabu. Kali ini, Tekab Polsek Patumbak meringkus seorang pria asal Aceh yang kedapatan membawa sabu ke Medan, belum lama ini.Kapolsek Patumbak, Kompol Arfin Fachreza melalui Kanit Resktim Iptu Philip Antonio Purba, Senin (21/9/2020) mengatakan, tersangka yang ditangkap bernama Nasrulah (42) warga asal […]
Polisi Bersama Muspika Tinjau Kedisiplinan Masyarakat Agar Pakai Masker di Terminal Amplas
Medan, MPOL : Bag Ren Polrestabes Medan dan Polsek Patumbak bersama Muspika meninjau kedisiplinan masyarakat agar memakai masker di sekitaran Terminal Terpadu Amplas, Jl. Panglima Denai, Kec. Medan Amplas, Sabtu (29/8/2020) sekira pukul 11.00 WIB.Dalam kegiatan terkait kepatuhan protokol kesehatan itu ditinjau langsung Kabag Ren Polrestabes Medan, AKBP Samsidar didampingi Kapolsek Patumbak Kompol Arfin Fachreza […]
Polsek Patumbak Bekuk 2 Tersangka Kurir Narkoba, 10 Kg Sabu Diamankan
Medan, MPOL : Dibawah pimpinan Kapolsek Patumbak, Kompol Arifin Fachreza, Polsek Patumbak acap kali meringkus para kurir maupun bandar (BD) narkoba jenis sabu-sabu. Hal itu terbukti dari hasil pengembangan tersangka Azwani dan kawan-kawan yang ditangkap pada Jumat (14/08/2020) lalu, Polsek Patumbak mendapat kabar akan ada pengiriman 10 kg narkoba jenis sabu-sabu ke Kabupaten Langkat.Mendapat informasi […]
Polsek Patumbak Terus Berbagi di Tengah Pandemi Covid-19
Patumbak, MPOL : Di tengah pandemi Virus Corona yang belum berakhir, Polsek Patumbak, terus berupaya untuk meringankan beban warga, terkhusus bagi mereka yang tinggal di wilayah hukum Polsek Patumbak.Setiap hari personil Polsek Patumbak silih berganti menelusuri perkampungan untuk memberikan sekarung beras kepada warga yang membutuhkan. Terutama bagi mereka yang perekonomiannya terdampak akibat Corona.Kapolsek Patumbak, Kompol […]