MABMI
Syamsul Arifin: Melayu Harus Dibangun dengan Kesatuan dan Kebersamaan
Medan, MPOL : Ketua Umum Pengurus Besar Majelis Adat Budaya Melayu Indonesia (PB MABMI) Dato’ Seri H Syamsul Arifin SE menyerukan semua elemen masyarakat Melayu menyatukan sikap untuk bersama-sama membangun masyarakat Melayu, agar mencapai kemajuan di semua sektor.Kebesaran dan kemajuan tersebut harus dibangun secara bersama-sama, tidak bisa dilakukan apabila tidak ada kesatuan dan kebersamaan. Semua elemen […]
Ketua DPRD Binjai Secara Aklamasi Terpilih Sebagai Ketua MABMI
Binjai,MPOL.com: PD Majelis Adat Melayu Indonesia (MABMI) Kota Binjai melaksanakan Musyawarah Daerah (Musda) ke – VI, bertempat di kediaman Ir Eddy Aswari di Jalan Veteran,Rabu,(10/5) siang. Dalam musyawarah yang dipimpin oleh M.Badlun, dengan karateker H.T Syarifuddin, T Rustam, T Khairil dan T Amri Fadli terpilih secara aklamasi H.Noor Sri Alam Syah Putra,ST yang merupakan […]
Ketua DPRD M Syafii Terpilih Aklamasi Jadi Ketua PD MABMI Batu Bara
Batu Bara – Muhammad Syafii SH terpilih menjadi Ketua PD Majelis Adat Budaya Melayu Indonesia (MABMI) Kabupaten Batu Bara periode 2019-2023. Putra melayu berusia 48 tahun yang kini juga menjabat Ketua (sementara) DPRD Batu Bara itu terpilih secara aklamasi, dalam Musyawarah Daerah (Musda) III yang dibuka oleh Bupati Ir H Zahir M.AP di gedung SMK […]