Keamanan

Sumatera Utara

Apel Sinergitas Jaga Kamtibmas Sumut Kondusif, Brigjen Dadang Hartanto: Titik Nadi Wujudkan Indonesia Sejahtera Keamanan

Medan, MPOL: Wakapolda Sumut Brigjen Pol.Dr.Dadang Hartanto M.Si mengatakan, untuk mewujudkan Indonesia sejahtera maka perlu memantau iklim investasi, kegiatan bisnis, belanja negara, rumah tangga dan yang tidak kalah penting yaitu keamanan.Hal itu dikatakan Wakapoldasu dalam apel sinergitas dalam rangka menjaga Kamtibmas Sumut yang diikutiPolda Sumut Bersama Kodam I BB, Kejati Sumut dan Pemprov Sumut, Kamis […]

Sumatera Utara

Pemko Medan Dukung Penuh Polrestabes Medan Ciptakan Kekodunsifan Kamtibmas

Medan – Pemko Medan siap mendukung penuh Polrestabes Medan dalam terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif di Kota Medan, termasuk antisipasi gangguan yang terjadi terkait penyebaran virus Corona (Covid 19) serta antisipasi terjadinya perkelahian antar pelajar pasca selesainya Ujian Nasional (UN).Dukungan ini disampaikan Pelaksana tugas (Plt) Wali Kota Medan, Ir H Akhyar Nasution MSi diwakili Kasatpol […]

Sumatera Utara

Pengamanan Obvitnas, PLN UPK Belawan MoU Bersama Lantamal I dan Kejari

Belawan – PLN Unit Pelaksana Pembangkitan (UPK) Belawan,  melakukan perjanjian kerja sama di bidang pengamanan kawasan objek vital nassional (Obvitnas) dan hukum dengan Lantamal I dan Kejari Belawan, Rabu (11/3/2020).Langkah ini diawali dengan penandatanganan memorandum of understanding (MoU) oleh Manajer PLN UPK Belawan, Syahminan Siregar bersama Danlantamal I, Laksamana Pertama TNI Abdul Rasyid K dan […]

Sumatera Utara

Gubsu Fokuskan Perhatian Pertahanan & Keamanan di Selat Malaka

Medan – Untuk pertahanan dan keamanan, Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi memfokuskan perhatian di daerah Selat Malaka. Sebab wilayah laut itu menjadi pertemuan tiga negara, yaitu Indonesia, Malaysia dan Singapura terutama jalur perdagangan.Hal itu disampaikan Edy Rahmayadi saat menerima kunjungan Kuliah Kerja Departemen Manajemen Perwira Siswa (Pasis) Sekolah Staf dan Komando Angkatan Udara (Seskoau) Angkatan […]

Opini

Keamanan, Kesehatan & Keselamatan Kerja

Oleh: Dr. Ida Hanifah, S.H., M.H(Dosen & Dekan FH UMSU)Keamanan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) merupakan salah satu aspek penting yang diatur dalam hukum ketenagakerjaan di Indonesia. Regulasi tentang tersebut pada dasarnya telah diatur dalam beberapa ketentuan peraturan perundang-undangan. Salah satu tujuannya adalah meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja. Selain hal tersebut, regulasi tentang keselamatan kerja dimaksud […]