HUT ke 76 Bhayagkari

Nusantara

Doa Bersama Hari Bhayangkara ke 76 di Polda Jatim, Irjen Nico : Wujudkan Indonesia Emas dan Maju

 Surabaya, MPOL:  Memperingatin Hari Bhayangkara ke 76, Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta, Wakapolda Jatim dan Pejabat Utama Polda Jatim bersama Ketua PW NU Jatim, KH Marzuqi Mustamar dan perwakilan-perwakilan Tokoh Agama mengikuti do’a bersama di Gedung Mahameru Mapolda Jatim, yang juga digelar secara serentak seluruh Polda se-Indonesia dan dihadiri Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo […]

Sumatera Utara

Polda Sumut dan Kodam I/BB Gelar Lomba Menembak, Kapoldasu: Tingkatkan Sinergitas TNI/Polri

Medan, MPOL:  Polda Sumatera Utara (Sumut) bersama Kodam I/Bukit Barisan menggelar lomba menembak bersama di Lapangan Tembak Perbakin, Jalan Gaperta, Medan, Sabtu (18/6).Lomba menembak bersama tersebut dihadiri Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, Pangdam I/BB Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin, Waka Polda Sumut Brigjen Pol Dadang Hartanto, Kasdam I/BB, PJU Polda Sumut serta […]