gagalkan.
Aksi heroik seorang bocah, Gagalkan Aksi Perampokan Tiga Pria Bermobil
Medan, MPOL: Seorang bocah bak spidermen berhasil menggagalkan aksi perampok bermobil. Tiga pelaku akhirnya berhasil ditangkap dan dihakimi massa.Aksi heroik sang bocah berusia 6 tahun inisial HS terjadi di halaman salah satu rumah ibadah di Jalan Polonia, Kecamatan Medan Polonia, Sumatera Utara Kamis 23 Juni 2022, sekira pukul 15.00 WIB. Ketika itu, HS memegang hanphone […]
TNI AL Gagalkan Penyeludupan 29 Kg Sabu dan 19.980 Butir Ekstasi, Dua pemilik Ngaku Barang Dari Malaysia
Tanjung Balai, MPOL: Koarmada I, Tim F1QR Lanal Tanjung Balai Asahan-Sumatera Utara, mengamankan kapal jenis sampan kaluk yang digunakan untuk menyelundupkan narkoba melalui alur Sungai Bagan Asahan. Dispen Lantamal I Letkol Laut (KH) Rully Ramadhiansyah, kepada wartawan mengatakan, dari sampan yang biasa digunakan menangkap ikan tersebut ditemukan satu box fiber warna kuning berisi 19.980 butir ekstasi […]
Tangkap 2 Pelaku dan Sita 1 Kg Sabu, Sat Narkoba Polres Labuhanbatu Gagalkan Peredaran Narkoba
Labuhanbatu, MPOL: Satres Narkoba Polres Labuhanbatu, menggagalkan peredaran narkoba jenis sabu-sabu di Kota Rantau Prapat.Dua tersangka ditangkap dengan barang bukti 1 kilogram lebih sabu.Kapolres Labuhanbatu AKBP Anhar Arlia Rangkuti SIK melalui Kasat Narkoba AKP Martualesi Sitepu SH MH, Minggu (17/4/22) mengatakan, pengungkapan diawali dengan penyelidikan selama dua pekan dan pada Selasa, 12 April 2022 berhasil […]
Poldasu Gagalkan Peredaran 99 Kg Sabu, 4 Tersangka Diupah Rp 150 Juta
Medan, MPOL: Direktorat (Dit) Reserse Narkoba Polda Sumut menggagalkan peredaran narkotika jenis sabu-sabu seberat 99 kilogram di Medan. Empat orang tersangka turut diamankan dari dua lokasi penangkapan di waktu berbeda dengan barang bukti 99 kg sabu dan satu unit mobil.Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi menjelaskan, pengungkapan peredaran Narkoba itu dilakukan Unit 2 […]