cilincing medan
Bengkel Bubut di Cilincing Medan Terbakar
Medan – Sebuah bangunan yang dijadikan Bengkel Bubut ABC di Jl. Karya Cilincing, Kel. Karang Berombak, Kec. Medan Barat, dilahap si jago merah, Selasa (3/3/2020) malam.Informasi yang berhasil dihimpun, api mulai muncul sekitar pukul 19.06 Wib. Warga yang melihat adanya kobaran api dan kepulan asap tebal kemudian memberitahukan kepada petugas pemadam kebakaran.Mendapatkan laporan adanya kejadian ini, […]