Sabtu, 19 April 2025

Respons Kapolrestabes Medan Usai Penggerebekan Judol di Diskotek Heaven Seven Disorot Komisi III DPR

Ardi Yanuar - Jumat, 20 Desember 2024 16:03 WIB
Respons Kapolrestabes Medan Usai Penggerebekan Judol di Diskotek Heaven Seven Disorot Komisi III DPR
Ardi.
Kapolrestabes Medan, KBP Gidion Arif Setyawan saat diwawancarai terkait penggerebekan judi online di Diskotek Heaven Seven disorot Komisi III DPR RI.
Eks Kapolres Metro Jakarta Utara ini membeberkan sebelumnya pihaknya telah menetapkan tiga tersangka yang sedang bermain judi online menggunakan tablet saat polisi menggerebek Diskotek Heaven Seven pada Minggu (15/12/2024) dini hari.

Baca Juga:
"Sebenarnya ada tablet yang memang dipinjamkan di situ (Heaven Seven). Namanya itu di tempat hiburan malam, mungkin ada tablet juga untuk monitor," terangnya.

Sementara, Kasatreskrim Polrestabes Medan Kompol Jama Kita Purba menambahkan bahwa ke tiga tersangka yang diamankan merupakan pekerja di Heaven Seven dan merupakan perempuan.

"(Yang diamankan) pekerja, perempuan tiga-tiganya," sebutnya, sambil berlalu.

Sebelumnya, anggota Komisi III DPR RI, Hinca Pandjaitan meminta sekaligus mendorong Kapolrestabes Medan KBP Gidion Arif Setyawan untuk membentuk satuan tugas khusus (satgasus) untuk membongkar judi online (judol) bola pingpong di Diskotek Heaven Seven (H7).

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Ardi Yanuar
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Polrestabes Medan Gerebek 2 Sarang Narkoba Pinggiran Sungai, 5 Tersangka Diboyong
Jelang Paskah, Polrestabes Medan dan Polsek Se-Jajaran Gotong Royong Bersih-bersih Gereja
11 Tips Sat Lantas Polrestabes Medan yang Wajib Dipatuhi Agar Selamat Berkendara
Bupati Langkat Terima Kunjungan Anggota Komisi III DPR RI,
Bapak-Anak Bunuh Driver Taksol di Medan Sudah Rencanakan Aksi Sejak 2 April, Polisi Ungkap Motifnya
Sadisnya Bapak-Anak Bunuh Driver Taksol di Medan, Berikut Kronologi Lengkap Kejadian dan Penangkapan Kedua Pelaku
komentar
beritaTerbaru