Jumat, 22 November 2024

Jaga Situasi Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Patroli Skala Besar

Josmarlin Tambunan - Minggu, 25 Agustus 2024 12:41 WIB
Jaga Situasi Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Patroli Skala Besar
Polres Pakpak Bharat laksanakan patroli skala. Esar jelang Pilkada 2024.(ist)
Salak, MPOL:Untuk mendukung terciptanya Kamtibmas yang Kondusif di tengah masyarakat jelang Pilkada serentak 2024 Polres Pakpak Bharat melaksanakan Patroli Skala Besar, Sabtu 24 Agustus 2024 sekira pukul 20.30 s/d 22.00 wib

Baca Juga:
Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H melalui Kanit Tipikor Ipda Manarsar Tambunan, S.H., M.H selaku Perwira Pengawas mengatakan kegiatan ini atas perintah Pimpinan yaitu Kapolres Pakpak Bharat yang bertujuan guna menciptakan Kamtibmas yang Kondusif di tengah masyarakat jelang pelaksanaan Pilkada serentak 27 November 2024 di Kabupaten Pakpak Bharat ini.

" Sasaran kita adalah daerah rawan gangguan Kamtibmas apalagi ini merupakan malam weekend, mulai dari Cafe - cafe di kota Salak, simpang 4 RSUD kota Salak, Kantor KPU dan Bawaslu Kabupaten Pakpak Bharat dan lokasi lain yang masih terlihat adanya aktivitas masyarakat di malam hari ", jelas Manarsar Tambunan.

" Nantinya kegiatan ini akan terus kita laksanakan dan akan kita lakukan koordinasi dengan instansi lainnya agar pelaksanaan kegiatan Patroli Skala Besar bisa berjalan efektif untuk mendukung pelaksanaan Pilkada serentak 2024 dan bertambahnya jumlah personil dengan bergabungnya instansi lain maka akan semakin efektif kegiatan Patroli Skala besar ini", Pungkas Ipda Manarsar Tambunan, S.H., M.H

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Josmarlin Tambunan
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Kunjungan Kerja ke Polres Pakpak Bharat, Kapolda Sumut Berikan Perhatian Khusus pada Stunting dan Pembangunan
Kapolres  Terima Kunjungan Silaturahmi Pjs. Bupati Kabupaten Pakpak Bharat
Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan Pimpin Anev Operasi Mantap Praja Toba 2024
Coffee Morning Bersama PJU dan Perwira Polres Pakpak Bharat, Kapolres AKBP Oloan Siahaan Ingatkan Jangan Underestimate Terus Monitor Situasi
Humanis Dan Kedepankan   Kewaspadaan Di Sekitar,  Cara Personil Polres Pakpak Bharat Lakukan Pengamanan Ibadah Minggu Di Gereja
Istri Kasat Binmas Polres Pakpak Bharat, Keluarga Besar Polres Pakpak Bharat Melayat Kerumah Duka
komentar
beritaTerbaru