Langkat
Sekda Langkat Salurkan Bansos di 3 Kecamatan
Langkat, MPOL.com : Sekdakab Langkat Dr H. Indra Salahuddin mewakili Bupati Terbit Rencana PA, menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) bagi warga miskin terdampak Covid-19 di 3 Kecamatan, Selasa (12/5/2020).Berlokasi di Kelurahan Alur Dua Kecamatan Sei Lepan, Desa Bukit Selamat Kecamatan Besitang dan Desa Salahaji Kecamatan Pematang Jaya. Penyerahannya dilakukan secara simbolis kepada 10 warga penerima oleh […]
Terdampak Covid 19, Kodim Langkat Serahkan Bantuan Sembako Dijaring Halus
Langkat, MPOL: Komandan Distrik Militer 0203 Langkat Letkol Inf Bachtiar Susanto didampingi Ketua Persit KCK Langkat menyerahkan bantuan sembako berupa beras dan mie instan kepada 300 warga desa jaring halus kecamatan Secanggang Rabu (5/5/2020).Warga yang menerima beras sebanyak 5 kg dan mie instan per orang nya langsung diserahkan Dandim Langkat dari rumah kerumah bersama Ketua […]
Pembagian Beras Warnai Kegiatan Reses Ralin Sinulingga
Langkat, MPOL.com : Wakil Ketua DPRD Kabupaten Langkat, Ralin Sinulingga, berbagi beras dan uang kepada warga yang tidak dapat bantuan sosial saat melaksanakan reses di Desa Emplasmen Kwala Mencirim, Kecamatan Sei Bingai, Selasa (12/5).Pembagian beras 5 kilo gram dan uang yang dilakukannya untuk membantu meringankan beban masyarakat miskin non penerima PKH dan bantuan lainnya yang […]
Cegah Covid 19, Cindy Selya KKN Dari Rumah
Stabat, MPOL.Com : Saat ini hampir sebagian besar mahasiswa Universitas Malikussaleh sedang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Namun tentunya ada yang berbeda dari pelaksanaan KKN kali ini, dimana terdapat 10 skema yang bisa dipilih oleh mahasiswa yang nantinya pada pelaksanaannya para mahasiswa tidak akan disebar dalam kecamatan yang ada dalam satu kabupaten saja, melainkan di […]
Seorang Balita Di Pangkalan Susu Positif Corona
Langkat, MPOL.Com : Seorang balita berjenis kelamin laki-laki berusia tiga tahun, warga Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, dinyatakan positif virus Corona setelah menjalani pemeriksaan PCR (Polymerase Chain Reaction) dan Rapid Test.Hal tersebut dinyatakan Juru Bicara Satgas Covid-19 Langkat, Dr. M. Arifin Sinaga, di Stabat, Senin (11/5/2020).“Hari ini balita berinisial SS dinyatakan positif Covid-19 setelah menjalani pemeriksaan […]
Bupati dan Wabup Langkat Bersinergi Salurkan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Corona
Langkat, MPOL.com : Bupati Langkat, Terbit Rencana PA, dan Wakil Bupati Langkat, H. Syah Afandin, terus bersinergi salurkan sembako ke warga miskin terdampak virus corona (Covid 19).Jika sebelumnya Bupati Langkat menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) Covid 19 di Kecamatan Stabat dan Kecamatan Binjai, Selasa (5/5/2020), Kecamatan Hinai, Kecamatan Wampu dan Kecamatan Secanggang, Rabu (6/5/2020), serta Kecamatan Selesai, Kecamatan […]
Tim Futsal SQUADRA FC Bagi – Bagikan Takjil
Stabat,MPOL.com: Sebagai bentuk rasa syukur serta memperbanyak amal saleh di bulan Ramadhan yang penuh barokah ini, Tim Futsal SQUADRA FC, Kamis (7/5) kemarin membagi – bagikan menu berbuka puasa atau takjil kepada pengendara roda dua maupun roda empat yang sedang mengisi bahan bakar di SPBU Desa Tanjung Putus Kecamatan Padang Tualang.Tidak hanya itu pada hari […]
Kasat Narkoba Polres Langkat dan Kapolsek Stabat Diganti
Langkat, MPOL: Kapolres Langkat AKBP Edi Suranta Sinulingga memimpin upacara serah terima jabatan Kasat Reserse Narkoba dan Kapolsek Stabat, di lapangan Bharadaksa Mapolres Langkat, Jumat, (8/5/2020)Jabatan Kasat Res Narkoba Polres Langkat dari AKP Adi Haryono, yang nantinya bertugas menjadi Kasat Res Narkoba Polres Simalungun, kepada AKP Firman Imanuel Perangin-angin yang sebelumnya menjababat Panit 2 Unit […]
Hindari Dampak Covid-19, Pemkab Langkat Bagikan Bansos di 3 Kecamatan
Stabat,MPOL.com: Dalam upaya menghindari dampak Covid 19 yang juga merupakan tanggung jawab penuh dan rasa simpati kepada masyarakat Pemkab Langkat l menyalurkan bantuan sosial (Bansos), Kamis (7/5) di tiga Kecamatan yakni Padang Tualang, Batang Serangan dan Sawit Seberang.Bansos ini diserahkan langsung oleh Indra Salahuddin Sekda Langkat mewakili Bupati yang pada saat itu berhalangan hadir disaksikan […]
Warga Miskin Belum Terdaftar Dapat Bantuan Akan Didata Kembali
Langkat, MPOL.com: Warga miskin terdampak Covid 19, belum terdaftar menerima Bantuan Sosial (Bansos), dapat melapor ke Kantor Desa atau Kelurahan. Jika benar sesuai kriteria, data bisa dientri (dirubah) kembali.“Jika terdapat warga miskin, belum terdaftar atau tidak menerima Bansos, bisa dirubah datanya jika sesuai kriteria,” sebut Kadis Sosial Hj.Rina Wahyuni Marpaung di Stabat, Rabu (6/5/2020).Namun, sebelum […]