Karo

Sumatera Utara

Penerapan New Normal di Polres Jajaran, Kapoldasu: Pelayanan Harus Produktif

Tanah Karo,MPOL.com: Kapolda Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol Martuani Sormin, melakukan kunjungan kerja ke Polres Tanah Karo, Kamis (18/6). Kedatangan Kapolda Sumut beserta PJU disambut Kapolres Tanah Karo, AKBP Yustinus Setyo Indriono bersama para personil.Usai menerima sambutan itu, Kapoldasu dan Kapolres Tanah Karo langsung menggelar rapat internal dengan dihadiri seluruh personil membahas situasi keamanan ketertiban […]

Kesehatan

Sebagai Pilot Projeck Pertama di Sumut, Kapoldasu Resmikan Posko Penanganan Covid-19 di Desa Kandibata Tanah Karo

Tanah Karo,MPOL.com: Kapolda Sumut, Irjen Pol Martuani Sormin, meresmikan posko Covid-19 di Desa Kandibata, Kabanjahe, Kabupaten Tanah Karo, Kamis (18/6).Pantauan di lapangan, peresmian itu ditandai dengan pemotongan pita di depan pintu masuk Desa Kandibata oleh Kapoldasu didampingi Ketua Bhayangkari Polda Sumut, Bupati Tanah Karo, dan pejabat lainnya.Kapoldasujuga meninjau posko Covid-19 yang berfungsi sebagai tempat penyampaian […]

Peristiwa

Miliki Sabu, Dua Warga Tanah Karo Diamankan

Pancur Batu – Kedapatan mengantongi sabu-sabu, dua pemuda asal Tanah Karo diringkus petugas Polsek Pancur Batu di depan Mapolsek Pancur Batu, Minggu (1/3) sekira pukul 00.30 WIB. Dari keduanya ditemukan 1 plastik klip Kecil yang diduga berisi Narkoba jenis sabu-sabu bruto 0,94 gram, 1 unit Honda Scoopy abu -abu tanpa plat Nopol dan Dokumen, 2 unit  HP Android […]

Peristiwa

Rusuh, Rutan Kelas II B Kabanjahe Diduga Dibakar Warga Binaan

Kabanjahe (medanposonline.com) – Kerusuhan terjadi di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas II B Kabanjahe yang berada di Jalan Bhayangkara Kabanjahe, Kabupaten Karo, melibatkan ratusan warga binaan atau nara pidana (Napi), Rabu (12/2/2020). Belum diketahui penyebab pasti, namun kerusuhan yang dimulai sekitar tengah hari itu diwarnai aksi lempar batu.Tak hanya itu, kerusuhan kemudian disusul dengan kebakaran yang […]

Peristiwa

Angkot Merga Silima Tabrak Angkot di Kabanjahe, 4 Siswa Cedera

Kabanjahe (Medanposonline.com) – Diduga ugal-ugalan mengemudikan kenderaan, pengemudi Angkutan Kota (Angkot) Merga Silima menabrak bagian belakang Angkot Merga Silima lainnya, di Kabanjahe Kabupaten Karo, Senin (10/2) berkisar pukul 12.35 Wib.Akibatnya, 4 orang siswa SMP Negeri 2 Kabanjahe penumpang Angkut yang kena tabrak mengalami luka-luka di bagian tangan dan kaki.Ke empat siswa yang terluka bernama Anggi Silalahi […]